Namun banyak juga orang yang tak bisa minum obat, terutama
obat-obatan kimia produksi pabrik.
Sebenarnya ada banyak cara untuk menghilangkan sakit kepala
tanpa harus minum obat.Beberapa tips dari allwomenstalk.com ini mungkin bisa
membantu Anda meredakan sakit kepala tanpa harus minum obat.
1. Teknik Akupresur
Akupresur cukup terkenal di dunia kesehatan. Teknik ini
mudah dan murah karena yang dibutuhkan cukup kedua tangan anda. Pijat lembut
bagian yang terkena sakit kepala,lakukan terus hingga sakit kepala yang
diderita berangsur ringan.
2. Aromaterapi
Sejak dulu aromaterapi dipercaya dapat meringankan sakit
kepala. Salah satunya wewangian lavender yang banyak dicari karena dapat
membantu badan menjadi rileks. Jika sakit kepala, cobalah menghirup wewangian
lavender.
3. Hindari Stress
Stress yang muncul bisa diakibatkan dari kurangnya waktu
tidur, makan yang tidak teratur, dan juga bekerja terlalu keras. Pada saat
inilah serangan sakit kepala akan muncul tiba-tiba dan menyusahkan Anda. SOleh
karena itu sempatkan untuk mengistirahatkan badan disela-sela waktu kerja agar
serangan sakit kepala tidak muncul.
4. Air
Solusi terbaik meringankan sakit kepala adalah dengan minum
air putih yang cukup. Minum air putih dengan teratur juga bisa mengontrol
cairan di dalam tubuh. Hindari minuman bersoda dan berkafein karena itu hanya
akan merangsang sakit kepala berat.
5. Latihan
Sakit kepala juga bisa disebabkan oleh perilaku tubuh yang
buruk. Salah satunya terlalu lama duduk menatap komputer di kantor. Yang perlu
anda lakukan adalah menggerakkan leher dan bahu agar badan tidak menjadi kaku
atau tegang.
Tips bermanfaat sob, kalau saya lebih sering menggunakan aroma terapi
ReplyDeletethank u sob..
Deletemoga2 manfaat info nya..
aku pnya masalah gampang marah dan itu sakit dikepala .. lumayan neh untuk di coba tips'y
ReplyDeletelgsg paktek ya sob..
Deletebiar hasiil nya ketahuan manjur or ga tips nya:)
thank u
nice info deh untuk yg lgi sakit kepala :)
ReplyDeleteMoga2 manfaat ya sob..
Deletethank u..
boleh dicoba nih, thanks atas infonya sobat :)
ReplyDeletesama2 sob..
Deletemet mencoba ya..
tehnik no 1 dan no 5 lebih efektif dan bisa langsung dipraktekan,dengan pijitan akan terasa syaraf yang tegang menjadi kendor,hasil lebih cepat dirasakan ,Nice artikel kawan
ReplyDeletecara yg cukup simpel gan...
ReplyDelete